Dampak Positif dari Pengembangan Teknologi di Indonesia
Dampak Positif dari Pengembangan Teknologi di Indonesia – Perkembangan teknologi yang terus mengalami peningkatan dari waktu ke waktu memberikan banyak sekali dampak positif terhadap pengetahuan di Indonesia. Di mana saat ini sudah banyak produk pengetahuan terbaru di Indonesia yang tercipta berkat perkembangan teknologi . Bahkan beberapa perkembangan ilmu pengetahuan itu sangat membantu dalam menjalankan aktivitas